Program GEMERLAP Tagana Pangandaran Tanamkan Kecintaan Pada Lingkungan

    PANGANDARAN - Gerakan Merawat Laut dan Pantai ( GEMERLAP) merupakan program cinta lingkungan yang ditanamkan pada anak-anak sekolah di Kabupaten Pangandaran. Ini merupakan salah satu upaya penanganan  Sampah menjadi salah satu biangkerok yang menghambat bahkan merusak pertumbuhan mangrove, ayo kita bersihkan pantai dari sampah dan teruslah menanam untuk masa depan. 

    Terima kasih mahasiswa oseanografi ITB dan Disdikpora Kab Pangandaran yg sudah mengajak adek-adek kita belajar langsung mencintai alam bersama Tagana. ( NANG SURYA)

    PANGANDARAN BANDUNG JAWA BARAT LINGKUNGAN BERSIH SEHAT
    Nanang Suryana Saputra

    Nanang Suryana Saputra

    Artikel Sebelumnya

    Hari Menanam Pohon Perhutani Berikan Bantuan...

    Artikel Berikutnya

    Terkait Proyek Jalan Tol Semarang-Batang,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Bhabinkamtibmas Tingkatkan Patroli Dialogis, Sambangi Pos Security KSB
    Ajak Masyarakat Waspada Kenakalan Remaja, Bhabinkamtibmas Polsek Telagasari Sampaikan Himbauan 

    Ikuti Kami